Halloween Make Up Idea
Hai readers, seperti janji aku di postingan sebelumnya, kali ini aku akan membahas mengenai halloween. Bukan untuk membahas apa sih itu halloween, karena aku nggak mau salah menjelaskan yang nanti ujung-ujungnya akan membuat orang-orang salah arti., tapi untuk berbagi ide make up untuk kamu-kamu yang akan mengikuti perayaan halloween.
Sejak 2 tahun yang lalu setiap bulan Oktober aku akan bereksperimen dengan make up yang berbau horor. Nggak semuanya horor sih, cuma bisa dikatakan nggak biasa. Cuma tahun lalu aku nggak sempat bereksperimen, karena tahun lalu aku sedang hamil dan nggak mau ambil resiko dengan make up yang berlebih.
Kali ini aku membuat eksperimen make up ala-ala zombie, tapi bukan
zombie yang mukanya hancur banget. Aku sih namainnya "Zombie Bride".
Berikut foto before-after make up nya:
Produk yang aku gunakan adalah:
Foundation: Campuran antara Face Primer dan Foundation dengan komposisi face primer nya lebih banyak. Karena aku menginginkan warna yang lebih terang dari warna kulitku.
Shading: Eye Shadow warna hitam yang diaplikasikan sedikit demi sedikit
Eyebrow: Pencil Liner warna hitam
Eyeshadow : warna hot pink kemudian ditimpa dengan warna hitam
Garis kecil alias urat-urat saraf: face paint warna hijau dan biru serta lipstick warna merah darah.
Lips: Black liquid eyeliner kemudian ditimpa dengan lipstick warna merah darah.
Nggak lupa bulu mata palsu, karena ceritanya kan jadi Zombie Bride. hehehe..
Oiyah dikarenakan mataku minus dan nggak ada contact lens yang warna aneh-aneh, jadi aku pake yang seadanya ajah.
Aku nggak sempet foto step-step pembuatannya. Tapi lain kali aku akan coba foto step-step waktu bikin sebuah penampilan, biar lebih jelas. Dan mudah-mudahan aku bisa membuat post yang lebih baik lagi dan makin menarik buat di baca.
Short post for this time. Hope it will be useful for all of you.
Foundation: Campuran antara Face Primer dan Foundation dengan komposisi face primer nya lebih banyak. Karena aku menginginkan warna yang lebih terang dari warna kulitku.
Shading: Eye Shadow warna hitam yang diaplikasikan sedikit demi sedikit
Eyebrow: Pencil Liner warna hitam
Eyeshadow : warna hot pink kemudian ditimpa dengan warna hitam
Garis kecil alias urat-urat saraf: face paint warna hijau dan biru serta lipstick warna merah darah.
Lips: Black liquid eyeliner kemudian ditimpa dengan lipstick warna merah darah.
Nggak lupa bulu mata palsu, karena ceritanya kan jadi Zombie Bride. hehehe..
Oiyah dikarenakan mataku minus dan nggak ada contact lens yang warna aneh-aneh, jadi aku pake yang seadanya ajah.
Aku nggak sempet foto step-step pembuatannya. Tapi lain kali aku akan coba foto step-step waktu bikin sebuah penampilan, biar lebih jelas. Dan mudah-mudahan aku bisa membuat post yang lebih baik lagi dan makin menarik buat di baca.
Short post for this time. Hope it will be useful for all of you.
Maaf yah kalau bahasanya berantakan.. But, this is me..
See you in the next post..
Mudah-mudahan masih mau balik ke blog aku yah..
Thank you for reading..
XOXO
Liamelqha
See you in the next post..
Mudah-mudahan masih mau balik ke blog aku yah..
Thank you for reading..
XOXO
Liamelqha
0 comments
Halo! Terima kasih sudah mampir di Journey About Makeup. Jangan lupa isi kolom komentar yah, tentang isi postingan, produk, maupun cara penulisan aku. Sharing is caring, right! ^^
Tapi jangan meninggalkan jejak link hidup yah. ^^
Kalau kalian meninggalkan jejak link hidup disini, maaf akan aku hapus komennya dari kolom komentar ya. Y
Thank you. ^^